Header Ads

Cara Meletakan Iklan Adsense Di Dalam Posting Blogger.com

Cara Meletakan Iklan Adsense Di Dalam Posting Blogger.com. Kali ini saya akan berbagi tips tentang Iklan Adsense Di Posting Blog. Adsense adalah sebuah program kerjasama yang biasanya dilakukan oleh media internet dengan bentuk sebuah iklan yang diselenggarakan baik oleh google maupun yang lain seperti klikblogger.com, adsensecamp.com dkk. Memasang Iklan Dalam Posting merupakan cara jitu dalam bermain Adsense karena akan sangat menguntungkan kita sebagai blogger atau publisher.

Langkah-Langkah Memasang Iklan Adsense Dalam Posting Blog
1. Siapkan kode/script iklan Adsense.
2. Parse script iklan Adsense dengan Tool Parse.
3. Copy script iklan Adsense yang sudah diparse.
4. Buka Blog Anda >> Edit Tempalate.
5. Cari kode <data:post.body/>.
Note :
- Jika terdapat 4 buah kode <data:post.body/>, maka letakkan script iklan yang sudah diparse diatas <data:post.body/> yang ke 3 , maka akan muncul dibawah judul posting blog. Jika <data:post.body/>  ada 3 maka letakkan kode iklan di atas <data:post.body/>  yang ke 2
- Jika ingin menaruh diakhir posting cari <data:post.body/> yang paling bawah dan letakkan script iklan yang sudah diparse diatas <data:post.body/> yang paling bawah.



No comments

Powered by Blogger.