Cara Menambah 2 Kolom di Bawah Header
Sebelumnya saya pernah memuat artikel tentang Cara Menambah 1 Kolom di Bawah Header. Sekarang saya akan mencoba menambah 2 kolom di bawah header
Trik ini bisa menambah opsi untuk penempatan berbagai macam widget/ gadget. Bagaimana cara membuatnya?
Cara Menambah 2 Kolom di Bawah Header:
- Login ke akun Blogger
- Pilih Template >> Edit HTML
- Copy-paste script berikut di atas kode ]]></b:skin>
- Lalu copy-paste script di bawah ini di atas kode <div id='main-wrapper'>
- Simpan Template. Cek di Tata Letak dan lihat perubahannya.
#dua-kolomheader {
clear:both;
}
.dua-kolomheader {
}
<div id='dua-kolomheader'>
<div id='kolom1' style='width: 50%; float: left; margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='dua-kolomheader' id='kolom1' preferred='yes' style='float:left;'/>
</div>
<div id='kolom2' style='width: 50%; float: right; margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='dua-kolomheader' id='kolom2' preferred='yes' style='float:right;'/>
</div>
<div style='clear:both;'/>
</div>
No comments