Header Ads

Cara Memasang Tanda Admin di Kolom Komentar Blog


Kolom komentar tentunya sangat mendukung untuk para pengunjung yang ingin share tentang artikel yang dimuat di blog kita. Terlebih lagi kita sebagai admin harus tetap setia membalas semua komentar yang masuk ke blog kita dengan bijak dan semua orang bisa tahu bahwa yang membalas komentar mereka itu adalah admin yang punya blog tersebut.
 Cara Memasang Tanda Admin di Kolom Komentar Blog, Cara Memasang Tanda Admin di Komentar Blog, Cara Memasang Tulisan Admin di Kolom Komentar Blog, Cara Memasang Tulisan Admin di Komentar Blog  endolita.blogspot.com
 Nah, untuk mempermudah mengenali seorang admin di sebuah blog, saya punya cara untuk menandai pemilik blog dengan logo admin di setiap balasan komentarnya. Lihat contoh gambarnya di bawah ini:
Cara Memasang Tanda Admin di Kolom Komentar Blog, Cara Memasang Tanda Admin di Komentar Blog, Cara Memasang Tulisan Admin di Kolom Komentar Blog, Cara Memasang Tulisan Admin di Komentar Blog  endolita.blogspot.com
Tertarik? Bagaimana cara membuatnya?

Cara Memasang Tanda Admin di Komentar Blog:
  1. Login ke akun Blogger
  2. Pilih Template >> Edit HTML
  3. Copy-paste script berikut di atas kode </body>
  4. <script src='http://code.jquery.com/jquery-latest.js'/>
    <!-- Komentar admin by Brader Blog start -->
    <script>
    $(function() {
    function highlight(){
    $('.user.blog-author,.ssyby').closest('.comment-block')
    .css('border', '1px solid #e1e1e1')
    .css('background','#f1f1f1 url("https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj76O7h3RUwOCn0sPet_sghm_dkf_gW04S_GqwcAfcJzuXUdB3pP1-ciWslIFFmOgF4PBkSQJqx5G6Xe80K8HvW5HWJtFcMPihIYMN8-dPl_8JhgpfbEE8Swko0eMI3RSKaqBYbSO79uCw/s1600/admin2.png") no-repeat bottom right')
    .css('padding', '10px');
    }
    $(document).bind('ready scroll click', highlight);
    });
    </script>
    <!-- Komentar admin ends -->
    Catatan: Ganti tulisan berwarna Biru dengan URL gambar admin yang diinginkan. Cari saja di Google logo adminnya.
  5. Simpan template. Coba balas satu komentar yang masuk ke sebuah artikel di blog, dan lihat apakah logo admin sudah tertera di bawah postingan komentarnya?
Itulah sekilas pemahaman saya tentang Cara Memasang Tanda Admin di Komentar Blog. Jika mencari artikel lain yang serupa silahkan cek di bawah ini:

No comments

Powered by Blogger.