Header Ads

cara tepat dan terbaik merawat / menjaga kulit secara alami supaya bersih dan terlihat lebih menarik untuk pria maupun wanita

sahabat artikel zone karang admin mau kasih tau kalian gimana cara merawat kulit supaya bersih dan terlihat lebih menarik.
Oke kita mulai saja

Perawatan ini dilakukan dengan bahan-bahan yang alami dan bisa Anda
gunakan agar kulit tampak putih dan bersih, berikut ini :

- Merawat kulit menggunakan jeruk yang berkhasiat mengencangkan jaringan
tubuh, mengangkat sel kulit mati, memutihkan, dan juga sebagai toning.

Cara merawat kulit menggunakan jeruk: tambahkan satu sendok teh jus jeruk
nipis pada berbagai macam masker wajah yang sering temen-temen gunakan.
Temen-temen juga bisa membuatnya sebagai toner dengan cara menggosokkan
irisan jeruk pada kulit. Tunggu beberapa menit hingga mengering, lalu bilas dengan air bersih.


- Pepaya Berkhasiat mengangkat sel kulit mati.

Caranya: gosokkan irisan pepaya matang pada kulit. Tunggu hingga kering, lalu
bilas dengan air bersih. Catatan: bagi yang memiliki kulit sensitif agar
berhati-hati.


- Kentang Berguna sebagai pemulih sel kulit yang rusak akibat terbakar.
Terutama sangat bagus untuk menghilangkan kantung di bawah mata.

Caranya: tutupi kedua mata dengan irisan kentang dan diamkan selama 15 menit.
Setelah selesai, bersihkan dengan air hangat.


- Stroberi Berkhasiat mengencangkan jaringan tubuh dan memberi gizi pada
kulit karena kandungan vitamin C-nya.

Caranya: tumbuklah beberapa buah stroberi dan gunakan sebagai masker.


- Cara merawat kulit menggunakan tomat yang berkhasiat mengencangkan
jaringan tubuh.

Caranya: gosokkan irisan tomat pada permukaan kulit secara merata. Tunggu
beberapa menit sebelum dibilas dengan air bersih.


- Semangka Berkhasiat menambah kandungan air pada kulit, mendinginkan, dan
mengencangkan jaringan tubuh.

Caranya: gosokkan irisan semangka pada kulit. Diamkan beberapa saat hingga
kering. Bilas dengan air bersih.


- Yoghurt Berkhasiat mengencangkan jaringan tubuh dan menyejukkan kulit.

Caranya: campur dua sendok makan yoghurt dengan satu sendok teh madu untuk
menyejukkan kulit. Bilas dengan air bersih.


Jadi sahabat artikel zone sebelum Anda membeli kosmetik yang berbahan kimia, ada baiknya Anda bisa
lakukan terlebih dahulu cara perawatan kulit seperti di atas

.jangan lupa comment dibawah ea sob.
Www.artikelzoneb.blogspot.com

No comments

Powered by Blogger.