Batu Akik Termahal Di Indonesia Dan Dunia
"Batu Akik Termahal Di Indonesia Dan Dunia" - Sebelumnya tim anehtapinyata.net telah mengulas Daftar Batu Mulia Menurut Bulan Kelahiran, tapi belum pas rasanya jika belum menampilkan batu akik atau batu mulia dengan harga mahal di Indonesia dan Dunia. Berikut kami rangkum dari yang harganya puluhan juta sampai triliunan rupiah untuk menambah wawasan teman anehtapinyata.net.
Jeremejevite masuk mineral langka dengan harga termahal. Pertama kali batu ini ditemukan pada tahun 1883 di pegunungan siberia. Kekerasan batu mencapai 7 skala mohs. Dan harga tertingginya mencapai $2.000/karat atau sekitar Rp. 26,29 Juta/karat.
Batu opal banyak ditemukan di Australia dan merupakan negara penghasil opal terbesar di dunia. Namun demikian jenis batu opal ini banyak ditemukan dibeberapa negara lain di dunia termasuk di Indonesia yang dikenal dengan sebutan batu kalimaya. Harga batu kalimaya termahal atau opal adalah jenis black opal (opal hitam) dan masuk kategori paling langka sehinga harga batu mulia mencapai ribuan dollar perkarat. Dan harga termahalnya adalah $2.355/karat atau kalau dirupiahkan menjadi Rp. 30,96 juta/karatnya.
Benitoite (Rp. 52,5 Juta/Karat)
Benitoite adalah sebuah permata yang langka, batu permata ini berasal dari dataran California. Benitoite pertama kali dipublikasikan oleh George D. Louderback (tahun 1907), diberi nama benitoite karena lokasi penemuannya di hulu sungai San Benito yang terletak di San Benito County, California, USA. Benitoite permata memiliki warna safir biru, juga memiliki transparansi yang sangat baik dan berkilau. Karena kelangkaan dan kurangnya ketersediaan yang ada, Benitoite bisa sangat mahal per karat. Composisi: Barium, Titanium, Silicon, Oxygen Harga Pasaran: $3000-$4000 per karat. Jika di rupiahkan kurang lebih harganya Rp 39,39 Juta sampai Rp 52,5 juta per karat.
Kecubung (Ratusan Juta Rupiah)
Kecubung merupakan jenis batu permata/gemstones yang populer dan termasuk berharga mahal di Indonesia maupun dunia, umumnya berwarna kebiruan, merah muda dan ungu. Di Indonesia sering disebut sebagai batu kecubung wulung/ungu. Karena sangat indah batu ini bisa berharga sangat mahal hingga puluhan atau ratusan juta rupiah jika berkualitas terbaik. Batu akik ini merupakan batuan mineral kuarsa yang memiliki struktur kristal heksagonal yang terdiri dari unsur silika dengan level kekerasan sampai 7 mohs. Batu ini termasuk batu akik langka dan mahal.
Benitoite (Rp. 52,5 Juta/Karat)
Benitoite adalah sebuah permata yang langka, batu permata ini berasal dari dataran California. Benitoite pertama kali dipublikasikan oleh George D. Louderback (tahun 1907), diberi nama benitoite karena lokasi penemuannya di hulu sungai San Benito yang terletak di San Benito County, California, USA. Benitoite permata memiliki warna safir biru, juga memiliki transparansi yang sangat baik dan berkilau. Karena kelangkaan dan kurangnya ketersediaan yang ada, Benitoite bisa sangat mahal per karat. Composisi: Barium, Titanium, Silicon, Oxygen Harga Pasaran: $3000-$4000 per karat. Jika di rupiahkan kurang lebih harganya Rp 39,39 Juta sampai Rp 52,5 juta per karat.
Kecubung (Ratusan Juta Rupiah)
Kecubung merupakan jenis batu permata/gemstones yang populer dan termasuk berharga mahal di Indonesia maupun dunia, umumnya berwarna kebiruan, merah muda dan ungu. Di Indonesia sering disebut sebagai batu kecubung wulung/ungu. Karena sangat indah batu ini bisa berharga sangat mahal hingga puluhan atau ratusan juta rupiah jika berkualitas terbaik. Batu akik ini merupakan batuan mineral kuarsa yang memiliki struktur kristal heksagonal yang terdiri dari unsur silika dengan level kekerasan sampai 7 mohs. Batu ini termasuk batu akik langka dan mahal.
Beryl adalah mineral berilium, aluminium dan cyclosilicate dengan rumus kimia. Batu ini memiliki variasi warna, hijau, biru, kuning, merah, dan putih. Dari sekian banyak batu mulia Red Beryl termasuk dalam jenis paling langka sedunia. Batu ini ditemukan pertama kali disebuah pegunungan Utah di Amerika pada tahun 1904 oleh seorang minerolog bernama Maynard Bixby sehingga batu ini juga dikenal dengan nama Batu Bixbite sebagai bentuk penghormatan terhadap penemunya. Meskipun batu red beryl termasuk paling langka, namun jarang sekali orang mengenalnya dibandingkan jenis batu permata lain seperti berlian dan giok atau jenis permata lain berharga mahal, sehingga tidak banyak yang mengenakan batu ini sebagai perhiasan. Dan harganya mencapai $10.000/karat atau sekitar 131,490 juta/karat.
Alexandrite (Rp. 157,5 Juta/Karat)
Alexandrite adalah anggota dari keluarga mineral chrysoberyl bersama dengan Chrysoberyl Cat’s-eye (mata kucing). Permata ini unik, karena Alexandrite memiliki kemampuan untuk mengubah warna (color change). Batu Alexandrite berwarna hijau atau hijau kebiruan di bawah sinar matahari dan juga di bawah cahaya lampu normal atau fluorescent, tapi berubah ke nuansa merah atau coklat kemerahan/merah keunguan ketika ditampilkan di bawah lampu pijar. Apabila sifatnya berubah warna dari warna hijau rumput menjadi warna merah dengan perubahan yang signifikan (amat langka), maka akan bernilai tinggi. Composisi: Beryllium, Aluminum, Oxygen Harga tertingginya mencapai $12,000 per karat atau sekitar Rp. 157,5 Juta/karat.
Batu akik ini berasal dari Sungai Dareh di Kabupaten Dharmasraya, provinsi Sumatera Barat. Batu mulia ini banyak sekali penggemarnya dan termasuk salah satu batu permata yang mahal harganya dan terbukti pernah ada batu akik sungai dareh ini yang terjual hingga diharga Rp 1,5 milyar. Sungguh fantastis bukan? Ada kabar bahwa presiden SBY dan Obama juga pernah memakai batu cincin jenis ini, betulkah? Dari tahun 1970 sebenarnya batu ini sudah dikenal masyarakat kita namun saat itu pamornya masih redup, baru belakangan ini trendnya mulai naik dan banyak dikenal serta diminati khalayak ramai.
Bacan (Rp. 3 Miliar)
Batu bacan sudah terkenal sejak jaman presiden Soekarno, banyak tokoh¬toloh/pejabat terkenal di Indonesia yang memakai batu cincin ini. Bacan adalah batu asli dari Indonesia tepatnya banyak ditemukan di pulau Bacan di daerah Halmahera Selatan wilayah Maluku Utara. Jenis bacan ada 3 yaitu bacan Doko, Palamea dan Obi namun jenis pertama dan kedua lebih populer juga paling mahal harganya. Perbedaan antara Doko, Palame serta Obi terletak pada warnanya. Kalau Doko berwarna hijau gelap sedang Palamea lebih hijau kebiruan. Jumlahnya yang terbatas dialam dan banyak yang menyukainya membuat harga batu cincin sangat mahal. Istimewanya dari batu bacan adalah, ia masih terus berproses dan ‘hidup’ menyerap energi yang ada di sekitarnya. Tak heran batu yang menjadi salah satu kekayaan alam dari Maluku Utara ini dijual dengan harga yang mahal. Dan ditafsir untuk jenis batu akik bacan doko harganya bisa mencapai Rp. 3 Miliar.
Pink Start Diamond (Rp. 17 Miliar/Karat)
Batu perhiasan Pink Start Diamond merupakan salah satu batu perhiasan termahal di dunia. Sesuai namanya batu ini terlihat memiliki bentuk yang sedikit lonjong dengan sudut-sudut lancip seperti bintang, memiliki kilauan warna merah muda ke unguan, membuat batu perhiasan ini terlihat indah dan mempesona. Pink Star Diamond pertama kali di tambang pada tahun 1999 di Afrika Selatan. Batu yang memiliki berat 59,6 karat ini berhasil terjual di sebuah pelelangan di Sotheby’s dengan harga yang sangat fantastis yaitu US$ 83 juta atau jika di rupiahkan harganya sekitar Rp. 1,09 Triliun yang berarti harga per karatnya saat itu adalah US$ 1,3 juta (sekitar Rp 17 miliar).
Serendibite masuk kategori batuan langka di dunia sehingga harganya sangat mahal. Sifat optik pada batu ini hijau kekuningan , hijau kebiruan dan violet . Kekerasannya mencapai 6.5-7 skala mohs. Serendibite hanya ditemukan di dua tempat di dunia yaitu Sri Lanka dan Birma. Karena masuk dalam kategori batu mulia harga Serendibite mencapai $2.5 juta/karat atau sekitar Rp. 32,857 Miliar/karat.
Alexandrite adalah anggota dari keluarga mineral chrysoberyl bersama dengan Chrysoberyl Cat’s-eye (mata kucing). Permata ini unik, karena Alexandrite memiliki kemampuan untuk mengubah warna (color change). Batu Alexandrite berwarna hijau atau hijau kebiruan di bawah sinar matahari dan juga di bawah cahaya lampu normal atau fluorescent, tapi berubah ke nuansa merah atau coklat kemerahan/merah keunguan ketika ditampilkan di bawah lampu pijar. Apabila sifatnya berubah warna dari warna hijau rumput menjadi warna merah dengan perubahan yang signifikan (amat langka), maka akan bernilai tinggi. Composisi: Beryllium, Aluminum, Oxygen Harga tertingginya mencapai $12,000 per karat atau sekitar Rp. 157,5 Juta/karat.
Salah satu permata dengan nilai harga tinggi ditemukan pertama kali pada tahun 1967 disebuah pegunungan Australia Selatan. Batu ini memiliki tingkat kekerasan 8-8,5 pada skala Mohs. Batu ini masuk dalam keluarga taaffeite (sebuah mineral yang ditemukan pertama kali oleh Richard Taaffe pada 1898-1967) Musgravite termasuk salah satu permata paling langka yang ada di atas bumi sehingga harganya sangat tinggi. Hingga pada tahun 2005 diperkirakan hanya ada 8 buah Musgravite diseluruh dunia. Harga dari jenis batu ini adalah USD 35.000 per karat atau sekitar Rp. 460,215 Juta/karat.
Batu Akik Lumut Sungai Dareh (Rp. 1,5 Miliar)Batu mulia langka ini ditemukan di Myanmar dan masuk dalam jenis meneral borat (BO 3) dan mengandung jejak vanadium sehingga bisa berubah warna. Pertama kali batu ini ditemukan seorang merolog inggris sekitar tahuan 1950-an. Batu ini ditafsir mencapai harga $60.000/karat atau sekitar Rp. 788,940 Juta.
Sebuah batu permata yang sangat indah tapi sangat langka, pertama kali batu ini ditemukan di Madagaskar pada sekitar tahun 1902. Penamaan batu mulia ini berkaitan dengan nama Alfred Grandidier (1836-1912) sebagai bentuk penghormatan terhadap seorang naturalis dan penjelajah asal Prancis yang mempelajari seputar sejarah alam Madagaskar waktu itu. Batuan ini mengandung Magnesium, Aluminium, Besi, Silicon, Boron, dan Oksigen. Karena barang langka, batuan ini harganya USD 50.000 per 0,5 karat atau sekitar Rp. 1,314 Miliar/karat.
Batu akik ini berasal dari Sungai Dareh di Kabupaten Dharmasraya, provinsi Sumatera Barat. Batu mulia ini banyak sekali penggemarnya dan termasuk salah satu batu permata yang mahal harganya dan terbukti pernah ada batu akik sungai dareh ini yang terjual hingga diharga Rp 1,5 milyar. Sungguh fantastis bukan? Ada kabar bahwa presiden SBY dan Obama juga pernah memakai batu cincin jenis ini, betulkah? Dari tahun 1970 sebenarnya batu ini sudah dikenal masyarakat kita namun saat itu pamornya masih redup, baru belakangan ini trendnya mulai naik dan banyak dikenal serta diminati khalayak ramai.
Bacan (Rp. 3 Miliar)
Batu bacan sudah terkenal sejak jaman presiden Soekarno, banyak tokoh¬toloh/pejabat terkenal di Indonesia yang memakai batu cincin ini. Bacan adalah batu asli dari Indonesia tepatnya banyak ditemukan di pulau Bacan di daerah Halmahera Selatan wilayah Maluku Utara. Jenis bacan ada 3 yaitu bacan Doko, Palamea dan Obi namun jenis pertama dan kedua lebih populer juga paling mahal harganya. Perbedaan antara Doko, Palame serta Obi terletak pada warnanya. Kalau Doko berwarna hijau gelap sedang Palamea lebih hijau kebiruan. Jumlahnya yang terbatas dialam dan banyak yang menyukainya membuat harga batu cincin sangat mahal. Istimewanya dari batu bacan adalah, ia masih terus berproses dan ‘hidup’ menyerap energi yang ada di sekitarnya. Tak heran batu yang menjadi salah satu kekayaan alam dari Maluku Utara ini dijual dengan harga yang mahal. Dan ditafsir untuk jenis batu akik bacan doko harganya bisa mencapai Rp. 3 Miliar.
Pink Start Diamond (Rp. 17 Miliar/Karat)
Batu perhiasan Pink Start Diamond merupakan salah satu batu perhiasan termahal di dunia. Sesuai namanya batu ini terlihat memiliki bentuk yang sedikit lonjong dengan sudut-sudut lancip seperti bintang, memiliki kilauan warna merah muda ke unguan, membuat batu perhiasan ini terlihat indah dan mempesona. Pink Star Diamond pertama kali di tambang pada tahun 1999 di Afrika Selatan. Batu yang memiliki berat 59,6 karat ini berhasil terjual di sebuah pelelangan di Sotheby’s dengan harga yang sangat fantastis yaitu US$ 83 juta atau jika di rupiahkan harganya sekitar Rp. 1,09 Triliun yang berarti harga per karatnya saat itu adalah US$ 1,3 juta (sekitar Rp 17 miliar).
Garnet masuk dalam kelompok mineral silikat dan sudah populer sejak ribuan tahun sebagai batu bernilai tinggi. Jenis batu mulia ini memiliki banyak variasi warna seperti merah, hitam, pink, hijau, kuning, ungu, coklat, orange dan warna biru (blue garnet ) dengan harga termahal. Jenis permata ini di temukan di beberapa negara seperti Amerika, Turki, sedang kualitas terbaik dari Madagaskar. Warna batu ini bisa berubah warna. Harga batu ini bisa mencapai 1.5 Juta Dollar Amerika/karat atau sekitar Rp. 19,723 Miliar jika dirupiahkan.
Serendibite (Rp. 32,857 Miliar/karat) Serendibite masuk kategori batuan langka di dunia sehingga harganya sangat mahal. Sifat optik pada batu ini hijau kekuningan , hijau kebiruan dan violet . Kekerasannya mencapai 6.5-7 skala mohs. Serendibite hanya ditemukan di dua tempat di dunia yaitu Sri Lanka dan Birma. Karena masuk dalam kategori batu mulia harga Serendibite mencapai $2.5 juta/karat atau sekitar Rp. 32,857 Miliar/karat.
Sejak ribuan tahun sebelum masehi Batu giok sudah dimanfaatkan sebagai perhiasan bernilai tinggi. Batu dengan warna khas hijau ini tidak hanya indah namun dipercaya sebagai simbol keberuntungan bagi pemiliknya. Saat ini batu giok masih menjadi buruan banyak kolektor atau penghobi batu permata sehingga harganya menjadi sangat mahal dan langka. Harga batu giok termahal bernilai $27.440.000 atau sekitar Rp. 360,643 Miliar . Kalung yang terdiri terdiri dari 27 mata giok memang sangat indah dan menakjubkan.
Berlian Hope (Rp. 3,285 Triliun /karat)Teman anehtapinyata.net berlian termasuk batu permata termahal di dunia. Batu permata ini banyak digunakan untuk perhiasan seperti kalung, liontin, cincin atau anting-anting. Selama ini jenis permata ini telah menjadi lambang kemewahan dan gaya hidup bagi kalangan hartawan. Harga belian termahal saat ini adalah Berlian Hope dengan $250 Juta/karat sedang atau setara dengan Rp. 3,285 Trilliun/karat. Namun permata ini tidak hanya sekedar dijadikan perhiasan melainkan sebagai investasi, karena sebuah permata dengan jumlah terbatas harganya akan semakin mahal sedangkan peminatnya semakin banyak. Biaya untuk mendapatkan sebuah berlian berharga tinggi memang bukan hal mudah, mulai proses penambangan, pengolahan hingga proses pemotongan untuk membentuk sebuah berlian tentu sangat mahal, palagi jika barang itu sangat langka.
Kurs dollars yang digunakan tim anehtapinyata.net adalah $1 sama dengan Rp. 13.149. Sungguh sebuah harga yang sangat fantastis untuk sebuah batu. Demikian rangkuman dari kami untuk menambah pengetahuan dan wawasan teman tentang batu akik termahal, atau dapat juga dijadikan referensi untuk berinvestasi.
No comments