Header Ads

Inilah Harga Resmi TiketKonser Super Junior(Suju) dan CaraPembeliannya

Boyband asal Korea Selatan siap
memanjakan mata dan telinga
penggemarnya pada 28 dan 29
April mendatang di Mata Elang
International Stadium (MEIS),
Ancol, Jakarta Utara.
Pada 29 Maret 2012 pihak
promotor, Showmaxx
Entertainment telah
mengumumkan harga resmi tiket
konser Suju bagi para ELF.
Inilah harga tiket konser Suju:
• Super Box dan Super Fest
(festival): Rp 1,7 juta (USD 180)
• Junior VIP Seat (numbered
seating): Rp 1,4 juta (USD 150)
• Super VIP Seat (numbered
seating): Rp 2 juta (USD 212)
• Super Sky Seat (numbered
seating): Rp 1 juta (USD 106)
• Junior Sky Seat (free seating):
Rp 500 ribu (USD 53
Tiket konser Suju akan mulai
disediakan untuk para
penggemarnya pada 7 April
2012 di Twin Plaza Hotel, Slipi,
Jakarta. Cara pembelian tiket
diatur seperti berikut:
1. Penjualan tiket untuk konser
Suju hari pertama (28 April
2012) dimulai pada jam 08.00
pagi hingga selesai.
2. Penjualan tiket untuk konser
Suju hari kedua (29 April 2012)
dimulai pada jam 13.30 hingga
selesai.
Masing-masing ELF tidak boleh
membeli tiket lebih dari 4 lembar
untuk memastikan agar tiket
terbagi secara merata. Pihak
promotor berpesan agar para
pembeli untuk berhati-hati
terhadap penjualan tiket palsu.

No comments

Powered by Blogger.