Lowongan Kerja Trans 7 Terbaru Oktober 2015
Trans 7 adalah salah satu stasiun TV swasta yang berdiri pada 25 November 2001 di Jakarta. Trans 7 merupakan hasil akuisisi oleh PT Trans Corp dari TV 7 menjadi Trans 7 pada 4 Agustus 2006. Stasiun televisi swasta Trans 7 menjadi salah satu stasiun televisi yang menampilkan acara-acara yang berkualitas dan edukatif, program yang ditampilkan tidak hanya menghibur tetapi juga mendidik dan sangat bermanfaat. Program Trans 7 sangat beragam mulai dari acara berita, ekonomi, keindahan alam, pendidikan, olah raga, hiburan, kuis serta program talk show. Trans 7 berkomitmen untuk selalu menampilkan acara-acara yang menghibur dan berkualitas, tidak hanya untuk menaikan rating tetapi juga tetap juga dapat bermanfaat dan mendidik bagi para pemirsanya. Beberapa acara yang menjadi unggulan di Trans 7 diantaranya program hiburan seperti Indonesia Lawak Klub, program talk show komedi seperti Bukan Empat Mata yang dibawakan oleh komedian Tukul Arwana, program talk show yang membahas tentang tokoh-tokoh yang menginspirasi seperti Hitam Putih dibawakan oleh Dedy Corbuizer, program edukatif seperti Laptop Si Unyil dan masih banyak program-program berkualitas lainnya. Trans TV bersama dengan Trans 7 memiliki visi untuk dapat menjadi stasiun televisi terbaik di Indonesia dan ASEAN yakni dengan terus mempertahankan tayangan-tayangan yang berkualitas dan memiliki nilai budaya tinggi.
Trans 7 tahun 2015 ini kembali memperoleh penghargaan pada Panasonic Gobel Awards 2015, yakni untuk program Hitam Putih dan Bukan Empat Mata. Saat ini Trans 7 kembali membuka seleksi kerja dengan kualifikasi sebagai berikut:
Posisi jabatan:
Trans 7
Kantor pusat
Menara Bank Mega, Lantai 7
Jln Kapten P Tendean Kav 12-14A Jakarta Selatan
Jakarta 12790
Informasi lebih lanjut silahkan lihat disini
Trans 7 tahun 2015 ini kembali memperoleh penghargaan pada Panasonic Gobel Awards 2015, yakni untuk program Hitam Putih dan Bukan Empat Mata. Saat ini Trans 7 kembali membuka seleksi kerja dengan kualifikasi sebagai berikut:
Posisi jabatan:
- Admin
- Editor
- Lighthing
- IT
- Legal
- Accounting
- Pria atau wanita
- Pendidikan minimal S1
- Ipk minimal 3,00
- Usia tidak lebih dari 30 tahun
- Memiliki kemampuan analisa yang baik
- Komunikatif
- Memiliki pengetahuan dibidang pajak dan akuntansi
- Sehat jasmani rohani
- Mampu mengoperasikan komputer
- Dapat bekerja sama dalam tim maupun individu
- Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah kerja Trans 7
Trans 7
Kantor pusat
Menara Bank Mega, Lantai 7
Jln Kapten P Tendean Kav 12-14A Jakarta Selatan
Jakarta 12790
Informasi lebih lanjut silahkan lihat disini
No comments